Menu salin dari topik lain adalah menu yang digunakan untuk menyalin modul (apersepsi dan semua sub topik serta halamannya) dari topik lainnya.
Salah satu contoh implementasinya adalah menyalin modul dari kurikulum 2013 ke kurikulum merdeka
Silahkan akses elearning, kemudian pilih kelompok topik, dan pada halaman detail kelompok topik, silahkan klik tombol
kemudian pilih topik yang akan disalin.
Silahkan lakukan modifikasi pada topik yang sudah disalin (jika perlu)