Setelah entri rapor tambahan silahkan atur waktu cetak dan waktu publikasi untuk masing - masing rapor tambahan di menu Administrator - Pengaturan Sekolah.
Waktu cetak adalah tanggal yang akan dicantumkan di rapor, sedangkan waktu publikasi adalah waktu yg digunakan sebagai acuan wali murid dapat mengakses rapor melalui mobile apps.
Fitur Rapor pada mobile apps wali murid akan mengecek data ketersediaan rapor, waktu publikasi serta tunggakkan keuangan (jika menggunakan fitur keuangan dari sekolahku) . Jika semua data sudah valid, maka rapor akan tampil pada aplikasi mobile apps wali murid.
Untuk mengatur jenis kertas / ukuran kertas rapor silahkan klik artikel berikut.
Cek disini untuk entri akun orang tua.